Vasham merupakan perusahaan agrikultur terpadu dan merupakan anak perusahaan dari PT Japfa Comfeed Tbk. Kami memperbaiki industri pertanian yang cenderung tidak tertata sehingga mengakibatkan munculnya pihak yang merugikan petani kecil dan menjadikan mereka berada dalam lingkaran kemiskinan. Kami menghubungkan dan menyederhanakan value chain, menciptakan sinergi dan efisiensi yang berdampak pada pemberdayaan produsen dan pelanggan. Kami mencapai itu semua melalui tiga kegiatan bisnis inti yaitu contract farming, processing, dan trading.
Lowongan Kerja PT Vasham Kosa Sejahtera (Japfa Group)
1. Operation Analyst
- Design and implementation of operational processes in the agricultural product processing industry
- Designing, running and controlling the project
- Identify operation issues, escalate and work with relevant parties to resolve the issues
- Ensure the business and operations process and practices are well documented to minimize any variations of process and practices to ensure the standardization across department
- Ensure compliance by conducting regular monitoring on the performed process and informing the evaluation to related parties
Requirements
- Bachelor’s Degree in Engineering/Agribusiness/Management/Accounting major
- Fresh Graduates are welcome to apply
- Excellent communication skills and the ability to interact with internal and external parties
- Willling to work both in Jakarta and in operational regions outside of Jakarta
2. Salesman Rice
- Melakukan pencarian active outlet atau agen toko beras
- Melakukan pengecekan stock beras di seluruh active outlet
- Melakukan pengecekan dan pengontrolan harian terhadap seluruh transaksi penjualan
- Melakukan pengecekan dan kontrol terhadap seluruh piutang
- Melakukan aktivitas promosi dan pengiklanan produk beras
Persyaratan
- Pendidikan min. SMA/SMK atau sederajat
- Memiliki pengalaman kerja minimal 1- 2 tahun sebagai sales beras
- Mengetahui active outlet atau agen toko beras di daerah Jabodetabek
- Memiliki kemampuan untuk menjual dan mempromosikan sebuah produk dengan baik
- Memiliki kemampuan komunikasi dan negoisasi yang baik
- Bersedia bekerja di lapangan
- Diutamakan yang mampu mengendarai kendaraan dan memiliki SIM
3. Warehouse Administrator
- Melakukan pekerjaan administratif
- Melakukan rekapitulasi purchase order dan purchase reguest
- Bertanggung jawab atas proses perencanaan, penerimaan dan pengeluaran barang di gudang
- Melayani permintaan barang dari produksi
- Bekerja sama dengan Regional Sales Manager dalam menangani petty cash
Persyaratan
- Pendidikan min. SMA/SMK
- Minimal pengalaman kerja 1 tahun sebagai Administrator
- Teliti dan memahami alur proses kerja administratif
- Mampu mengoperasikan Ms. Office
- Mampu mengoperasikan software Accurate akan menjadi nilai tambah
- Bersedia ditempatkan di Semarang, Jawa Tengah
4. Admin Penjualan
- Bertanggungjawab atas transaksi penjualan di unit
- Membuat rekapitulasi dan laporan seluruh penjualan di unit
- Berkoordinasi dengan pihak vendor bongkar muat dan surveyor di Pelabuhan
- Berkoordinasi dengan Direct Supervisor mengenai informasi jadwal penjualan
Persyaratan
- Pendidikan min. D3 semua jurusan
- Memiliki pengalaman menangani pekerjaan administratif
- Teliti, rajin, dan rapi dalam bekerja
- Mampu bekerjasama antar fungsi/departemen
- Bersedia ditempatkan di Plampang, Sumbawa
5. Finance & Accounting Region Lead NTB
- Leading day to day operation for Finance & Accounting Department
- Ensure all transaction is running under SOP
- Ensure all costs are charged according to the COA classification (GL Review)
- Make a regular working visit to all units in Sumbawa, NTB
- Review of AP, AR, stock, and extracountable regularly
- Review of cash and bank transactions, including regularly checking for cash in safe-deposit box (brankas)
- Review of monthly tax recap
- Trial Balance Review
- MIS review & submission (analysis of financial statements)
- Prepare & present consolidated reports of financial statements to management
- Budget planning and monitoring
Requirements
- Bachelor/Master Degree in Accounting or its eguivalent with strong accounting and finance knowledge and practical experience
- Min. 3 years of work experience in Finance & Accounting
- Experience with SAP FICO Module & Sheets
- Preferably from Manufacture/Agribusiness Industry
- Strong analytical and problem-solving skills
- Willing to be placed in Sumbawa, NTB
6. Finance Planning & Analyst
- Make Monthly Management Report (MMR)
- Analyze the performance of monthly Financial Statements and Historical Reports
- Make Cashflow and company mutation analysis
- Monitoring CAPEX regularly and/or project based
- Do budgeting and forecast
- Make and do weekly report analyst: sale and purchase
- Reconciliation of finance report Statutory dan Report Management
- New fresh projects and initiative are needed
Minimum Qualification
- Bachelor Degree in Economic / Accounting
- Have min. 2 years of work experience from the same field
- Able to operate Microsoft Office
- Excellent communication skill
- Detailed and Organized
- Willing to work in Tebet, South Jakarta
7. HR & GA Officer Unit
- Merekap dan melaporkan data absensi seluruh karyawan pabrik/unit ke Head Office
- Monitoring kegiatan buruh harian dan borongan
- Menerima dan merekap klaim kesehatan dari seluruh karyawan pabrik/unit
- Menghitung overtime/lembur karyawan pabrik
- Monitoring masa berlaku perizinan perusahaan
- Mengurus perizinan perusahaan
- Mengelola kebutuhan administrasi umum kantor dan perlengkapan pabrik lainnya
- Membantu melakukan proses recruitment karyawan pabrik/unit
- Bertindak sebagai perwakilan pabrik untuk hal-hal yang berhubungan dengan masyarakat
Persyaratan
- Pendidikan min. S1 jurusan Management/Hukum/Psikologi/Administrasi Bisnis
- Memiliki pengalaman kerja min. 1 tahun pada bidang yang sama
- Menguasai dasar Undang-Undang Ketenagakerjaan
- Proaktif dan mudah beradaptasi
- Bersedia mengikuti training di berbagai daerah di Indonesia
- Bersedia ditempatkan di Plampang, Sumbawa, NTB
8. IT Operation Officer Lampung
- Perform maintenance on IT devices such as PC, laptop, network devices, servers, etc
- Monitor internet network
- Maintain network security by using tools such as anti-virus, firewall, etc
- Ensure the application can be used by the user properly
- Provide training for the use of work support applications
- Make purchases and coordinate with IT Vendors
Requirements
- Bachelor’s Degree in Information Technology or related major
- Freshgraduates are welcome to apply
- Have a strong understanding in the field of networking
- Understand the concept of computer networks
- Understand the Windows and Linux operating systems
- Experience in using Linux servers
- Able to communicate well with teams and users
- Have good interpersonal skills, learn guickly, and can work under pressure
- Willing to be placed in Lampung and traveling from one to another unit if needed
- Can drive a motorbike and have a driver’s license
Send your CV to :
recruitment@vasham.co.id
Subject: Applied Position
Berkas Lamaran Kerja yang Perlu Disiapkan Saat Melamar Kerja Online
Dokumen pendukung yang ada pada berkas lamaran kerja berfungsi sebagai bahan evaluasi perusahaan terhadap para pelamar. Para pemberi kerja mungkin memerlukan lebih banyak informasi untuk menentukan pelamar mana yang nantinya akan diwawancarai dan akhirnya direkrut. Selain itu, berkas lamaran juga digunakan untuk mengonfirmasi apa yang tertuang dalam CV anda seperti "kelulusan", pengalaman kerja dan IPK anda.
Melampirkan berkas lamaran lengkap juga bisa dikatakan sebagai ujian awal apakah pelamar dapat mengikuti instruksi yang diberikan atau tidak.
- Surat Lamaran
- Curriculum Vitae (CV) | Download Puluhan Contoh CV format ms word disini
- Fotokopi Ijazah dan transkrip nilai
- Fotokopi KTP dan Kartu Keluarga
- Pas Foto Terbaru
- Sertifikat atau piagam penghargaan
- Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
- Fotokopi Surat Pengalaman Kerja/Referensi Kerja
- Fotokopi Surat Keterangan Sehat