Lowongan Kerja Garena

Garena adalah pengembang game online Singapura dan penerbit game gratis. Perusahaan mendistribusikan judul game di Garena+ di berbagai negara di Tenggara dan Asia Timur, termasuk game multiplayer online battle arena (MOBA) League of Legends dan Heroes of Newerth, game football (soccer) online FIFA Online 3, game first-person shooter Point Blank, game MOBA seluler Arena of Valor dan game balap seluler Speed ​​Drifters.

Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja. 

Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi. 

Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.

Lowongan Kerja Garena

1. Esports Operations

Job Description
  • Promote and organize official Esports tournaments
  • Analyze related metrics of broadcasts and improve the quality of tournaments
  • Collaborate and work with internal teams and external vendors
  • Build and maintain relationships with Talent, Player, and Esports Teams
  • Plan general marketing and campaign strategies to achieve a set of KPIs
  • Create, publish and raise discussion about high quality/viral gaming contents
Job Requirements
  • Bachelor’s Degree from reputable university
  • Project management experience in university or workplace
  • Familiar with social media and able to develop social media plan
  • Results-driven, hands-on and able to deliver result
  • Proactive collaborator: highly motivated individual with grit and agility in driving impactful works and solving challenging problems
  • Open-minded communicator: able to communicate effectively across mediums without limiting potential alternatives; and able to convert data into resourceful insights
  • Critical problem-solver: able to identify core issues from multiple perspectives and drive a right approach with the team to solve it efficiently under pressure
  • Excellent written and verbal communication skills along with the ability to effectively collaborate with cross-functional teams.

2. Graphic Design Intern

Job Description
  • Create designs, concepts, and sample layouts based on knowledge of layout principles
  • Develop graphics and layouts for product illustrations, logos, and websites
Job Requirements
  • Final year or bachelor degree in Art/Design/Creative Multimedia or other related major 
  • Proficient in Adobe Photoshop, Illustrator, and Flash
  • Have a good attitude and ability to work individually or teamwork
  • Willing to work as an intern for at least 3 months contract period


Daftar secara online:

1. Esports Operations: Daftar
2. Graphic Design Intern: Daftar


Berkas Lamaran Kerja yang Perlu Disiapkan Saat Melamar Kerja Online (Artikel RumahCV)

Dokumen pendukung yang ada pada berkas lamaran kerja berfungsi sebagai bahan evaluasi perusahaan terhadap para pelamar. Para pemberi kerja mungkin memerlukan lebih banyak informasi untuk menentukan pelamar mana yang nantinya akan diwawancarai dan akhirnya direkrut. Selain itu, berkas lamaran juga digunakan untuk mengonfirmasi apa yang tertuang dalam CV anda seperti "kelulusan", pengalaman kerja dan IPK anda.

Melampirkan berkas lamaran lengkap juga bisa dikatakan sebagai ujian awal apakah pelamar dapat mengikuti instruksi yang diberikan atau tidak. 

Berikut adalah berkas lamaran kerja yang sebaiknya dipersiapkan:
  • Surat Lamaran
  • Curriculum Vitae (CV) | Download Puluhan Contoh CV format ms word disini
  • Fotokopi Ijazah dan transkrip nilai
  • Fotokopi KTP dan Kartu Keluarga
  • Pas Foto Terbaru
  • Sertifikat atau piagam penghargaan
  • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  • Fotokopi Surat Pengalaman Kerja/Referensi Kerja
  • Fotokopi Surat Keterangan Sehat

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama