Lowongan Kerja PT Intim Harmonis Foods Industri (INAFOOD)

PT. Intim Harmonis Foods Industri, lebih dikenal sebagai INAFOOD mengkhususkan diri dalam pembuatan biskuit dan wafer. Perusahaan kami mulai berproduksi pada tahun 1997 dengan berbagai inovasi dan pengembangan yang dimaksudkan untuk menciptakan produk berkualitas unggul sesuai dengan pilihan konsumen.

Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja. 

Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi. 

Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.

Lowongan Kerja PT Intim Harmonis Foods Industri (INAFOOD)

1. Management Trainee (MT)

Kualifikasi
  1. Kandidat diuttamakan memiliki gelar Sarjana di Teknik (Industri), Bisnis/ Administrasi/Manajemen atau setara
  2. Bahasa yang harus dimiliki : Bahasa Indonesia, English
  3. Memiliki daya tangkap, kemampuan konseptual , serta analisa yang baik
  4. Memiliki kemampuan leadership
  5. Lebih disukai Lulusan baru (berpengalaman organisasi di kampus lebih diutamakan) / memiliki pengalaman kerja kurang dari 1 tahun
  6. Berminat dalam pekerjaan yang bersifat administrasi serta menyukai pembelajaran mengenai hal-hal baru
  7. Berorientasi aktif pada proses dan hasil kerja
  8. Menguasai Ms. Office
  9. Bersedia di tempatkan dimana saja dan mengikuti ikatan dinas

2. Legal Staff

Kualifikasi
  1. Minimal S1 Jurusan Hukum
  2. Fresh Graduate dipersilahkan melamar
  3. Memahami undang-undang perdata
  4. Memahami Legal drafting dan Legal statement
  5. Memiliki karakter optimis, customer service oriented, dan respect to others
  6. Penempatan : Sukorejo – Pasuruan – Jawa Timur


Send your CV to :



Berkas Lamaran Kerja yang Perlu Disiapkan Saat Melamar Kerja Online (Artikel RumahCV)

Dokumen pendukung yang ada pada berkas lamaran kerja berfungsi sebagai bahan evaluasi perusahaan terhadap para pelamar. Para pemberi kerja mungkin memerlukan lebih banyak informasi untuk menentukan pelamar mana yang nantinya akan diwawancarai dan akhirnya direkrut. Selain itu, berkas lamaran juga digunakan untuk mengonfirmasi apa yang tertuang dalam CV anda seperti "kelulusan", pengalaman kerja dan IPK anda.

Melampirkan berkas lamaran lengkap juga bisa dikatakan sebagai ujian awal apakah pelamar dapat mengikuti instruksi yang diberikan atau tidak. 

Berikut adalah berkas lamaran kerja yang sebaiknya dipersiapkan:
  • Surat Lamaran
  • Curriculum Vitae (CV) | Download Puluhan Contoh CV format ms word disini
  • Fotokopi Ijazah dan transkrip nilai
  • Fotokopi KTP dan Kartu Keluarga
  • Pas Foto Terbaru
  • Sertifikat atau piagam penghargaan
  • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  • Fotokopi Surat Pengalaman Kerja/Referensi Kerja
  • Fotokopi Surat Keterangan Sehat

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama