Lowongan Kerja Time International

Time International sendiri merupakan sebuah distributor atau grup retail yang menawarkan berbagai jam tangan mewah kelas dunia, seperti Rolex, Watch, Alpina hingga Berluti.

Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja. 

Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi. 

Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.

Lowongan Kerja Time International

Logistic Administration Temporary Staff

Job Description :
  • In-charge of logistics activities and processes in receiving, transfer by the system and make sure to have smooth and accurate delivery.                             
  • Liaise with the product team, operation team to proceed with order closely.                                   
  • Maintain and update inventory records and transactions, including tracking, receiving and stocking all items ordered, also ensure materials are appropriately stored.
  • Ensure inventory accuracy before transferring inventory.   
  • Prepare documents and track delivery, including shipping documents (Purchase Orders, Sales Orders).
  • Review data of incoming shipment, transfer request, make sure PO, data and docs are ready for receiving process.                                           
  • Do daily spare parts pick both by the system and physically.
Requirements :
  • Min Diploma or equivalent from any field.
  • Have 1-year experience in administrative logistic, inventory or warehouse management system.
  • Proficient in MS Office and familiar with SAP will be an advantage.
  • Good communication both oral and written.
  • Detail-oriented and proactive in checking and following up task.
  • Willing to work at random hours depend on the arrival of the shipment.
  • Contract-based employment for maternity leave replacement.


Daftar online:



Berkas Lamaran Kerja yang Perlu Disiapkan Saat Melamar Kerja Online (Artikel RumahCV)

Dokumen pendukung yang ada pada berkas lamaran kerja berfungsi sebagai bahan evaluasi perusahaan terhadap para pelamar. Para pemberi kerja mungkin memerlukan lebih banyak informasi untuk menentukan pelamar mana yang nantinya akan diwawancarai dan akhirnya direkrut. Selain itu, berkas lamaran juga digunakan untuk mengonfirmasi apa yang tertuang dalam CV anda seperti "kelulusan", pengalaman kerja dan IPK anda.

Melampirkan berkas lamaran lengkap juga bisa dikatakan sebagai ujian awal apakah pelamar dapat mengikuti instruksi yang diberikan atau tidak. 

Berikut adalah berkas lamaran kerja yang sebaiknya dipersiapkan:
  • Surat Lamaran
  • Curriculum Vitae (CV) | Download Puluhan Contoh CV format ms word disini
  • Fotokopi Ijazah dan transkrip nilai
  • Fotokopi KTP dan Kartu Keluarga
  • Pas Foto Terbaru
  • Sertifikat atau piagam penghargaan
  • Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK)
  • Fotokopi Surat Pengalaman Kerja/Referensi Kerja
  • Fotokopi Surat Keterangan Sehat

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama