Food Retail Indonesia (FRI)

Food Retail Indonesia (FRI) adalah perusahaan F&B/ Restoran, kami bergerak di sektor ritel dan restoran dengan kehadiran fisik yang berat di industri makanan.

Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja. 

Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi. 

Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.

Management Trainee Program

Responsibilities:
  • Will depend on where one is situated but generally will encompass: the learning and doing by our hospitality/ retail brand from the ground up, make analysis and forecasts, present to leadership regarding findings or proposals, interacting with customers, learning our products, SOP, management, etc.
  • Gradually take charge of small teams under supervision, foreseeably taking on a leadership role within a period of one year.
  • Suggest improvements, report problems, and represent our brand.
Qualifications:
  • Bachelor's degree or equivalent in any field.
  • GPA minimum 3.2 unless one has extraordinary experiences or circumstances.
  • Basic Microsoft Office skills.
  • Fresh graduates targeted but internship(s) or part-time/ trainee experience is highly sought after.
  • Demonstrated leadership experience or experienced leadership roles in activities, organisations, etc.
  • Thrive under pressure and have multitasking abilities.

Daftar melalui link berikut (google form):

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama