PT. Trans Rekreasindo merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dibidang entertaint yang mengelola arena permainan dengan brand KIDCITY dalam Mall / Swalayan.
Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja.
Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi.
Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.
1. Event Relation Officer
- Min. SMA/ SMK sederajat
- Pengalaman min. 1 tahun
- Aktif, komunikatif dan inisiatif
- Diutamakan memiliki pengalaman dalam bidang telemarketing
- Pekerja keras dan siap bekerja dengan target
- Memiliki jiwa sales person, kreatif dan pantang menyerah
2. Engineering Staff
- Pria maks 25 tahun
- Min. SMK Elektronika/ Mekatronika
- Belum menikah
- Memahami listrik dan penggunaan engineering tools
- Komunikatif, tanggung jawab dan cekatan
- Bersedia bekerja shift/ weekend/ libur nasional
3. HR Admin
- Wanita maksimal 25 tahun
- Minimal S1 Psikologi/ Hukum
- Belum menikah
- Komunikatif, teliti, detail dan cekatan
- Menguasai alat psikotes dan UUTK
- Pengalaman min. 1 tahun
- Bersedia bekerja shift
- Surat lamaran, CV, fc Ijazah, Transkrip nilai, Pas Foto, dan fc KTP
Instagram: instagram.com/lokerpedia44/