PT Richeese Kuliner Indonesia (Richeese Factory)

PT Richeese Kuliner Indonesia merupakan QSR (Quick Service Restaurant) atau restoran cepat saji, di mana hampir semua menu kami disajikan dengan saus keju yang lezat (cheese sauce).

Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja. 

Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi. 

Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.

1. Internship IT

Job Desc:
  • Installation, configuration/Setting, and Testing (Hardware, Network and Software) to End Users
  • IT administration
Requirements:
  • Male, max. 25 years old
  • Freshgraduate D3, D4/ S1 Majoring in IT/ SI/ Computer Science
  • Min. GPA 3.00
  • Have skills Troubleshooting Hardware & Software
  • Having good analytical thinking and communication skill
  • Willing to work with high mobility (out of city service travel)
  • Placement in Bandung

2. Internship Creative Design

Requirements:
  • Bachelor or student (In last semester) of Visual Communication Design
  • Max. 25 years old
  • Able to operate Ms. Office, Adobe Illustrator, Adobe Photoshop, Adobe Premier (Basic)
  • Having good analytical thinking and communication skill
  • Creative, innovative, drive for result and also a fast learner
  • Support Creative Design and ensure administration
  • Placement in Bandung

Apply yourself through
Subject: Name_Position

or through (google form) bit.ly/LOKERRICHEESE2022
Application deadline until December, 31 2022
Only shortlisted candidates will be processed

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama