PT Sumber Alfaria Trijaya Tbk adalah sebuah perusahaan perdagangan ritel yang berkantor pusat di Tangerang. Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, hingga akhir tahun 2020, perusahaan ini memiliki 32 pusat distribusi dan 15.400 minimarket yang tersebar di seluruh Indonesia.
Di era seperti saat ini perusahaan tidak hanya melihat seseorang dari ijazah dan kampus mana mereka lulus. Namun, perusahaan juga melihat seseorang dari skill yang dimiliki. Kalau kemampuan yang dimiliki biasa-biasa saja apalagi rendah, maka besar kemungkinan akan tersingkir pada saat melamar kerja.
Meskipun setiap posisi pekerjaan memerlukan skill atau keterampilan khusus, namun ada banyak keterampilan lain yang penting untuk dimiliki karena dapat ditransfer atau diterapkan di semua posisi.
Adapun 6 skill teratas yang paling dicari oleh para perekrut meliputi: Berpikir kritis dan problem solving, kerja sama tim, profesionalisme dan etos kerja yang kuat, keterampilan komunikasi lisan maupun tertulis, Inisiatif, dan leadership.
1. STORE CREW
- Melaksanakan pemajangan barang (Display ), persiapan retur penawaran program, promosi, pengecekan keadaan produk, pencegahan adanya kehilangan melaksanakan kebersihan, serta memberikan pelayanan kepada para pengunjung toko.
- Pria/ Wanita Usia 18-24 Tahun
- Belum Menikah
- Lulusan SMK Sederajat
- Memiliki fisik yang sehat
- Berpenampilan Menarik
- Sudah melakukan vaksin dosis 1 & 2
- Tinggi badan Pria min. 165 Cm
- Tinggi badan Wanita min. 155 Cm
- Penempatan Bogor, Depok & Jakarta Timur
- Surat Lamaran dan CV Terbaru
- Foto Copy e-KTP KK, SKCK yang belaku
- Foto 3x4
- Sertifikat Vaksin Lengkap
2. HELPER
- Membantu checker dengan melakukan pengangkatan dan pemindahan barang, penataan di rak gudang, dan penyiapan barang yang akan dikirim ke toko-toko, agar dapat berlangsung secara efektif dan efisien secara prosedur.
- Pria/ Wanita Usia 18 - 24 Tahun
- Belum Menikah
- Lulusan SMK Sederajat
- Memiliki fisik yang sehat
- Berpenampilan Menarik
- Sudah melakukan vaksin dosis 1 & 2
- Tinggi badan Pria min. 165 Cm
- Tinggi badan Wanita min. 155 Cm
- Penempatan DC Karadenan
- Surat Lamaran dan CV Terbaru
- Foto Copy e-KTP KK, SKCK yang belaku
- Foto 3x4
- Sertifikat Vaksin Lengkap
3. STORE CREW (Penyandang Disabilitas)
- Pria/ Wanita Usia 18 - 30 Tahun
- Belum Menikah
- Lulusan SMA/ SMK Sederajat
- Khusus Penyandang Disabilitas Ringan
- Dapat Bekerja Secara Mandiri
- Penempatan Bogor, Depok & Jakarta Timur
- Surat Lamaran dan CV Terbaru
- Foto Copy e-KTP KK, SKCK yang belaku
- Foto 3x4
- Sertifikat Vaksin Lengkap
Instagram: instagram.com/lokerpedia44/