Profil Perusahaan
PT East-West Seed Indonesia (EWINDO) adalah perusahaan benih sayuran terpadu pertama di Indonesia yang memiliki komitmen sebagai Sahabat Petani yang paling baik. EWINDO menghasilkan benih sayuran berkualitas terbaik melalui kegiatan pemuliaan tanaman yang didukung oleh teknologi yang canggih dan mumpuni untuk meningkatkan pendapatan petani.
Dalam pengembangan benih EWINDO menempatkan tenaga ahli profesional yang telah berpengalaman di bidang pemuliaan tanaman dan perbenihan. Hasil penelitian dan pengembangan benih sayuran ini diproduksi, diproses dan dikemas serta dipasarkan untuk petani Indonesia dengan merek dagang CAP PANAH MERAH.
Lebih dari tiga dekade EWINDO selalu menyediakan benih yang sehat dengan kemurnian genetika tinggi serta daya kecambah yang baik untuk mendapatkan hasil yang tinggi sesuai dengan permintaan konsumen dan menjadi kunci sukses PETANI INDONESIA.
Alamat
Desa Benteng, PO BOX 1,, Kab. Purwakarta, Provinsi Jawa Barat Indonesia, Kode Pos: 41181
Social Media
PT East-West Seed Indonesia is hiring:
1. STRATEGIC MANAGEMENT TRAINEE
- S2 (or equivalent degree) in Business/ Agriculture/ Engineering or related fields, preference for International Graduates with less than 3 years of working experience
- Strategic & sound presentation skills
- Good reporting with analytical thinking
- Fast learner, proactive, and willing to go extra miles
- Excellent interpersonal and leadership potential
- Proficient command of English (written and verbal)
- Willing to travel if needed
- Willing to work at Purwakarta, West Java
2. PAYROLL & COMPENSATION BENEFITS
- Min. S1 majoring Business Administration, Management, or any major
- Minimum 3 years of working experience in managing Payroll, employment tax, and C&B Policies
- Strong working knowledge of Indonesia statutory regulations, and policies related to payroll
- Attention to detail and excellence in using MS. Office software especially Ms. Excel
- Strong knowledge and experience in payroll administration, payroll processing, and payroll taxes
- Attention to detail and accuracy in data entry and calculations
- Proficiency in payroll systems and software
- Ability to handle confidential and sensitive information
- Excellent organizational and time management skills
- Strong problem-solving and analytical skills
- Effective communication and interpersonal skills
Lamar melalui link berikut:
Baca Juga: