PT Inhutani I

Profil Perusahaan

PT Eksploitasi dan Industri Hutan I (PT Inhutani I) saat ini merupakan perusahaan Holding BUMN Kehutanan dibawah naungan Perum Perhutani Group, yang merupakan hasil merger PT Inhutani I, PT Inhutani II dan PT Inhutani III. PT Inhutani bergerak di bidang pengelolaan hutan alam, pengelolaan hutan tanaman, pengolahan industri hasil hutan kayu dan non kayu, agroforestry, dan jasa wisata hutan. [sumber]

Alamat

Jl. KH. Ahmad Dahlan No 69 Kebayoran Baru
Jakarta - Selatan 12120

Jl. Tebet Timur Raya No.7, RT.1/RW.7, Tebet Tim., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12820

Social Media



PT Inhutani I is hiring:

1. STAF TEKNIK KEHUTANAN

  • D3 Kehutanan/ Pertanian/ Perkebunan dengan IPK minimal 3.00 Skala 4.00
  • SMA/ SMK Kehutanan/ Pertanian/ Perkebunan/ Industri Kayu dengan nilai rata-rata 7.5
  • Maksimal 27 tahun untuk kelulusan D3, 22 tahun untuk kelulusan SMA/ SMK sederajat
  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja
  • Berpengalaman lebih diutamakan.

2. STAF ADMINISTRASI

  • D3 Akuntansi/ Manajemen/ Teknologi Informatika dengan IPK minimal 3.00 Skala 4.00
  • SMA/ SMK (Akuntansi, Administrasi Perkantoran) dengan nilai rata-rata 7.5
  • Maksimal 27 tahun untuk kelulusan D3, 22 tahun untuk kelulusan SMA/ SMK sederajat
  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja
  • Berpengalaman lebih diutamakan.

3. STAF KEUANGAN

  • D3 Akuntansi/Manajemen/Teknologi Informatika dengan IPK minimal 3.00 Skala 4.00
  • SMA/SMK (Akuntansi, Administrasi Perkantoran) dengan nilai rata-rata 7.5
  • Maksimal 27 tahun untuk kelulusan D3, 22 tahun untuk kelulusan SMA/SMK sederajat
  • Sehat jasmani dan rohani.
  • Bersedia ditempatkan diseluruh wilayah kerja
  • Berpengalaman lebih diutamakan.

Berkas Administrasi :
  • Surat Lamaran ditujukan Kepada SEVP Keuangan & SDM
  • Copy Ijazah dan transkrip nilai legalisir atau scan ijazah dan transkrip nilai asli
  • Daftar Riwayat Hidup
  • Pas photo berwarna terbaru 3x4
  • Copy/scan KTP
  • Copy/Scan Akta Kelahiran
  • Copy/Scan Kartu Keluarga



Lamar melalui link berikut: 

Deadline: 22 Mei 2024 pukul 23.59 WIB
Bagi pelamar yang lolos seleksi administrasi akan dipanggil untuk tahap selanjutnya
Sumber: ptinhutani1

Baca Juga:

Find us on:
WhatsApp: Lokerpedia44 
Instagram: Lokerpedia44

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama