Profil Perusahaan
Jenna&Kaia adalah salah satu merek fashion sederhana di Indonesia. Koleksi kami tidak hanya stylish tetapi juga serbaguna dan mudah dipakai untuk semua kesempatan. Koleksi ini dirancang untuk dipadupadankan sehingga pelanggan kami dapat menciptakan gaya unik mereka sendiri sambil tetap merasa nyaman dan percaya diri.
Didirikan oleh Lira Krisnalisa pada awal tahun 2016. Jenna&Kaia diambil dari nama anak-anak Lira Krisnalisa (Jenna dan Kaia). Jenna&Kaia mudah dipakai, mudah dipadukan, cocok untuk semua kesempatan namun tetap unik sebagai ciri khas Jenna&Kaia.
Alamat
Jl. Sukanagara No.79 Antapani Kidul,
Kec. Antapani, Kota Bandung, Jawa Barat 40291
Social Media
Jenna and Kaia is hiring:
ADMIN WAREHOUSE
- Min. SMA/SMK
- Memiliki pengalaman min. 1 tahun di bidang administrasi
- Memiliki kemampuan Microsoft Excel atau Spreedsheet yang baik
- Memiliki kemampuan administrasi yang baik
- Dispilin dan rapih dalam pendataan
- Mengerti alur inbound & outbound barang
- Kemampuan interpersonal yang baik
- Placement Bandung,
Lamar melalui link berikut:
Baca Juga:
Tags
SMA/SMK