PT Gawi Makmur Kalimantan

Profil Perusahaan

PT Gawi Makmur Kalimantan berdiri pada 26 Oktober 1994, Kami merupakan perusahaan yang bergerak di bidang usaha perkebunan kelapa sawit dan produksi Crude Palm Oil (CPO) serta Palm Kernel Oil (PKO).

Kami merupakan salah satu produsen CPO yang memiliki tingkat efficiency yang tinggi dengan struktur management yang effective dan full of team work.

Kegiatan usaha utama Perseroan adalah mengembangkan dan memelihara perkebunan kelapa sawit, mengolah Tandan Buah Segar (TBS) menjadi CPO dan kernel menjadi PKO, serta menjual CPO dan PKO. Pada tahun 2011, WingsAgro telah membangun pabrik penyulingan CPO untuk menjadi minyak goreng.

Saat ini kami memiliki lahan perkebunan kelapa sawit yang tersebar di Kalimantan Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara dan Kalimantan Tengah, dua pabrik pengolahan Kelapa Sawit (PKS) di Kalimantan Selatan, dan satu pengolahan Kelapa Sawit (PKS) di Kalimantan Timur serta telah mendirikan sebuah pabrik pengolahan minyak goreng (Refinery) di Gresik, Jawa Timur pada tahun 2011.

Alamat

Head Office
Wisma Gawi, 4th Floor
Taman Perkantoran Kuningan
Jl Setiabudi Selatan Kav. 16-17
Jakarta Selatan 12920, Indonesia

Social Media



PT Gawi Makmur Kalimantan is hiring:

1. INTERNAL AUDIT

  • D3/ S1 Akuntansi, Pertanian, Teknik Industri
  • Laki-laki, usia 22 - 35 tahun
  • Diutamakan memiliki pengalaman 1 tahun sebagai internal audit di bidang perkebunan kelapa sawit
  • Memiliki analisa masalah yang baik, jujur, teliti
  • Berorientasi pada proses kerja yang efisien, dapat bekerja secara tim dan individu
  • Mampu menggunakan Ms Office khususnya excel
  • Penempatan Kantor Banjarmasin - Kalimantan Selatan

2. HSE

  • D3/ S1 Kesehatan Masyarakat
  • Menguasai Microsoft Office
  • Analisa masalah yang baik
  • Memiliki komunikasi yang baik, dan dapat bekerja baik secara individu maupun tim
  • Pengalaman min. 1 tahun
  • Usia maks. 35 tahun
  • Bersedia ditempatkan di kebun area Kal-sel, Kal-Teng

3. MEKANIK

  • Min SMA/SMK (Jurusan teknik mesin lebih diutamakan) 
  • Memiliki kemampuan perbaikan dan perawatan mesin alat berat
  • Mampu mengikuti SOP kerja, komunikasi, & kerja sama tim yang baik
  • Min. pengalaman 1 tahun
  • Bersedia ditempat di kebun KalSel-Teng

4. TEKNIK ELEKTRIK

  • Min. SMA/SMK (Jurusan teknik listrik lebih diutamakan)
  • Memahami listrik 1 phase dan 3 phase
  • Min. pengalaman 1 tahun di bidang elektrik
  • Memiliki komunikasi yang baik, kerja sama tim, dan inisiatif
  • Bersedia penempatan Kebun Kal-Sel & Kal-Teng



Apply pada link Formulir:

atau via email



Find us on:
WhatsApp: Lokerpedia44 
Instagram: Lokerpedia44

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama